Info Terkini :

SMK Negeri 3 Tegal
Jl. Gajahmada 72 D Tegal 52113

Powered by Blogger

Sabtu, 24 Oktober 2009

Jadwal Pelaksanaan LKS II Jateng 2009 di Kota Tegal

Jadwal Pelaksanaan
Lomba Keterampilan Siswa Sekolah Menengah Kejuruan (LKS SMK) II (Kedua) Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2009 di KotaTegal dilaksanakan pada 10- 13 November 2009 dengan jadwal kegiatan :

I. Hari Pertama : Selasa, 10 November 2009

a. Pendaftaran / Check In peserta pukul 08.00 – 12.00 WIB (sekretariat di SMK Negeri 3 Tegal)
- Penyerahan Biodata Peserta,FC Rapot, Pas Foto berwarna 3 x 4 = 3 lembar
- Penyelesaian administrasi pendaftaran
- Pengambilan Kartu Peserta ke masing-masing Ketua Pelaksana Mata Lomba

b. Temu Tehnik yang pelaksanaannya diserahkan kepada masing-masing Panitia Pelaksana Mata Lomba
pada pukul 13.00 WIB – selesai, bertempat di sekolah yang menjadi tempat Mata Lomba.

c. Sudah ada pelaksanaan Lomba di masing-masing tempat sesuai mata lomba.

II. Hari Kedua : Rabu, 11 November 2009


a. Upacara Pembukaan :
Waktu : Pukul 08.00 – 10.00 WIB
Tempat : Gedung Pusat Promosi dan Informasi Bisnis Kota Tegal, dibuka oleh Gubernur Provinsi Jawa Tengah.
Peserta : Tamu undangan yang terdiri dari unsur :
- Direktur PSMK beserta jajarannya
- Gubernur Jawa Tengah beserta jajarannya
- Walikota Tegal beserta jajarannya
- Kadinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah beserta jajarannya
- Kadinas Pendidikan Kota Tegal beserta jajarannya
- Kadinas Pendidikan Kabupaten / Kota Se Jawa Tengah
- K3S Se Jawa Tengah
- Juri
- Pendamping Peserta Lomba
- Perwakilan siswa SMK se Kota Tegal
Pakaian Peserta : Seragam OSIS lengkap sedangkan Pakaian Pendamping : Batik dan Panitia/Juri : Batik

b. Pameran
Waktu : Pukul 10.00 WIB – Selesai
Tempat : Gedung Pusat Promosi dan Informasi Bisnis Kota Tegal
Peserta :
- Hasil karya siswa SMK se Jawa Tengah Sebanyak 35 stand
- Produk Industri – Industri di Tegal dan daerah sekitarnya sebanyak 20 Stand
- Cluster binaan SMK, Stand Pemkot Tegal dan Pameran Profil Alumni SMK

c. Seminar
Waktu : Pukul 11.00 – 14.00 WIB
Tempat : Ruang Adipura ( Komplek Balai Kota Tegal )
Peserta : Tamu undangan 200 orang, yang terdiri dari unsur :
- KaDinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah beserta jajarannya
- KaDinas Pendidikan Kota Tegal beserta jajarannya
- Komisi Pendidikan DPRD II Kota Tegal
- Dewan Pendidikan
- PTS se- Kota Tegal
- Ketua BMPS
- Instasi terkait
- K3S Se Jawa Tengah
- Kepala Sekolah SMP/MTS/SMA/MA/SMK di Kota Tegal.
- Guru Pendamping Peserta Lomba
- Pengawas Sekolah SMP/MTS dan SMA/SMK.
- Guru Mapel Kewirausaahan SMK se- Kota Tegal
Nara Sumber : a. Direktur PSMK
b. Kadinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah
- Keynote Speaker : Walikota Tegal/ Pengusaha sukses
- Moderator : Dewan Pendidikan Kota Tegal

d. Pelaksanaan Lomba di masing-masing tempat sesuai mata lomba Pukul 10.00 WIB sampai dengan pukul 18.00 WIB

e. Ramah Tamah/ Malam Keakraban
Waktu : Pukul 19.30 WIB – Selesai
Tempat : Pendopo Ki Gede Sebayu
Peserta : Tamu undangan yang terdiri dari unsur :
- KaDinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah
- KaDinas Pendidikan Kota Tegal
- Tamu Undangan (sponsor)
- Kasubdikmen Provinsi Jawa Tengah
- Kasi Pengendalian Mutu
- Ketua K3S seJawa Tengah
- Kepala Sekolah Terkait

f. Out Bond
Waktu : 11 November 2009
Tempat Berkumpul : Dinas Pendidikan Kota Tegal
Koordinator : Ibu Kadinas Kota Tegal
Peserta : 107 orang yang terdiri dari :
- Ibu Gubernur Jawa Tengah
- Ibu Walikota Tegal
- Ibu KaDinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah dan jajarannya
- Ibu KaDinas Pendidikan Kota Tegal dan jajarannya
- Ibu Kabid Dikmen Se-Jateng
- Ibu K3S Se-Eks Karesidenan Pekalongan
- Ibu Kepala Sekolah SMK Kota Tegal

Susunan acara out bond :
- Table manner
- Etika kepribadian
- Kunjungan ke Objek Wisata Guci dan Pantai Alam Indah, Bumi Jawa Park ( Panen Strowbery)

III. Hari Ketiga : Kamis, 12 November 2009


a. Pelaksanaan Lomba (lanjutan) Pukul 08.00 – 16.00 WIB dan pengumuman pemenang lomba, dilanjutkan upacara
penutupan di mulai pukul 19.00 WIB – selesai di Gedung PPIB.

b. Upacara penutupan :
Waktu : 19.00 WIB - selesai
Tempat : Gedung Pusat Promosi dan Informasi Bisnis Kota Tegal
Peserta : Tamu undangan yang terdiri dari unsur :
- Kadinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah beserta jajarannya
- Kadinas Pendidikan Kabupaten / Kota Se Jawa Tengah
- K3S Se Jawa Tengah
- Juri
- Peserta dan Pendamping
Pakaian Peserta : Seragam OSIS lengkap, Pakaian Pendamping : Batik Sedangkan Pakaian Panitia/Juri : Batik

IV. Akomodasi dan Penginapan

1. Penginapan untuk Peserta dan Pembimbing di Asrama SUPM dan Asrama BKPI Kota Tegal
2. Penginapan untuk Juri, Kepala Sekolah / Ketua kontingen di Wisma Transjaya, Wisma Baruna atau hotel yang ada
di Tegal

Tidak ada komentar: